Harga dan Promo Varian All New Avanza
Dalam peluncuran Promo Avanza di tahun 2021 lalu, sebagai generasi ketiga untuk brand Avanza yang generasinya lebih dulu mengaspal dalam menemani mobilitas keluarga di Indonesia selama 18 tahun terakhir, menjadi bukti kepopulerannya sebagai salah satu produk andalan yang dimiliki oleh Toyota. Demi melanjutkan peran penting di kanal otomotif, Toyota pun meluncurkan all new Avanza yang …